Home » Tekno » Nokia Lebih Berminat Dengan Phablet, Bukan Tablet

Nokia Lebih Berminat Dengan Phablet, Bukan Tablet



Nokia Phabet berita jogja

Nokia, Perusahaan elektronik asal Finlandia ini digadang-gadang sedang menyiapkan sebuah phablet berbasis Windows 8. Walaupun banyak perusahaan sukses karena tablet mereka, Nokia tidak mau ikut-ikutan.

Dilansir Digitimes, Rabu (22/05), Nokia dikabarkan telah bekerjasama dengan penyuplai bahan baku layar guna merilis perangkat berlayar besar pada awal 2014. Berdasarkan kabar yang beredar, perangkat tersebut bukanlah sebuah tablet, melainkan phablet.

Sampai saat ini, baru Samsung dan Huawei yang telah meluncurkan perangkat phablet tersebut. Dan keduanya mendapat respon positif dari pasar.

Facebook Twitter Share on Google+